FLANERA
Ikhwah... Kadang kita susah lepas dari kerennya kemeja kotak. Bahan flanel dengan warna-warni khas lelaki, jika dipadupadankan dengan kaos dalam dan celana jeans selalu menjadi ikon busana unik di mata pria.
Buat antum yang sudah hijrah tapi belum mau "move on" dari kotak-kotak, Alhamdulillah Rosal menyediakan varian kemeja kotak dengan nama Flanera (Flanel Kurta). Kami menggabungkan desain semi kurta khas Rosal dengan bahan kotak-kotak flanel yang melegenda.
Silakan kenakan Flanera sebagai outer, padupadankan dengan Produk kami seperti Kaos Rogba warna putih dan SIRJIN (Sirwal Jeans) dijamin penampilan antum keren namun tetap terkesan nyunnah. Potongan kemeja yang semi kurta menjadikan sholat antum aman dari resiko terbuka aurat.
Produk Flanera dijamin "LIMITED EDITION". Sebab keterbatasan stok bahan menjadikan varian produk ini tidak bisa diproduksi dalam jumlah besar dan kontinyu. Jika varian yang muncul ada motif yang antum sukai, silakan amankan.
Mat : Katun Flanel
Ukuran M, L, XL, XXL
*pastikan antum tidak salah pilih ukuran
Harga : 180.000
#kemejaflanel #kokoflanel #kurtaflanel #flanera #rompishalat #rompisholat #rosal #kemejakotak #kotakkotak
